3 min read

Mencari Google Pixel di Tokopedia

Mencari Google Pixel di Tokopedia

Android tanpa ubahan dan hasil kamera bikin ponsel ini tetap dicari

Photo by Daniel Romero on Unsplash

Google Pixel mungkin bukan ponsel pilihan buat sebagian besar orang Indonesia. Biasanya yang banyak dicari adalah ponsel harga murah namun dengan spek lumayan.

Karena Google Pixel ini bukan merupakan ponsel resmi di Indonesia, maka harganya tidak bisa dibilang murah dan spek juga biasa saja terutama untuk seri-seri Pixel terakhir.

Namun tetap saja ada orang yang cari. Kenapa? karena satu-satunya ponsel dengan OS Android asli yang tidak bayak diubah dari Google, dan hasil kamera-nya yang masih bisa dibilang terbaik walau dengan harga di bawah 5 juta.

Karenanya mari kita cari sama-sama mencari Google Pixel di Tokopedia, berapa range harga untuk kita bisa mendapatkan Google Pixel.

Harga diambil untuk barang second pada tanggal 16 Juli 2021 dan kemungkinan akan saya update bila ada waktu.

List ini akan saya mulai dari Google Pixel 3, karena menurut saya itu Pixel minimal yang masih lumayan untuk dimiliki sekarang dan masih dapat Android 12.

Pixel 3

Tokopedia: Rp2.200.000-2.800.000

Shopee: Rp2.200.000-2.800.000

Pixel 3 XL

Tokopedia: Rp2.700.000-3.700.000

Shopee: Rp2.700.000-3.700.000

Pixel 3a

Tokopedia: Rp.2.100.000-3.000.000

Shopee: Rp.2.100.000-3.000.000

Pixel 3a XL

Tokopedia: Rp.2.400.000-3.200.000

Shopee: Rp.2.400.000-3.200.000

Pixel 4

Tokopedia: Rp.4.500.000-6.000.000

Shopee: Rp.4.500.000-6.000.000

Pixel 4 XL

Tokopedia: Rp.4.900.000-7.000.000

Shopee: Rp.4.900.000-7.000.000

Pixel 4a

Tokopedia: Rp.6.000.000-7.500.000

Shopee: Rp.6.000.000-7.500.000

Pixel 4a (5G)

Tokopedia: Rp.7.500.000-10.000.000

Pixel 5

Tokopedia: Rp.9.500.000-10.500.000

Shopee: Rp.9.500.000-10.500.000


Jadi Google Pixel mana yang jadi pilihan kamu? Silahkan lewat discord devilpenakut atau lewat Twitter